
Kenapa Stres Bisa Bikin Asam Lambung Naik? Ini Penjelasannya
poltekkessolo.com – Pernah nggak kamu merasa perut tiba-tiba nggak nyaman atau terasa asam banget setelah kamu stres? Ternyata, stres bisa punya dampak besar buat kesehatan lambung kita, lho. Asam lambung yang naik atau biasa disebut dengan refluks asam bisa semakin parah kalau kita lagi banyak pikiran. Tapi, kenapa ya stres bisa menyebabkan asam lambung naik?…